Setiap warna dan bentuk emoji love memiliki makna tersendiri yang bisa digunakan sesuai dengan konteks percakapan.